Ciri-ciri Lovebird jantan :
1. Ujung ekor Berbentuk Runcing atau menyerupai huruf "V"
2. Postur tubuh lebih kecil dari pada betina
3. Ngekek lebih pendek ( Kebanyakan)
4. Saat bertengker kaki lebih rapat.
5. Dari segi kepala lebih kecil (dari pada love bird betina) Dan rata di bagian atas.
6. Perilaku Lebih Gesit Dan Agresif.
Ciri-Ciri LoveBird Betina:
1. Ujung ekor hampir rata atau menyerupai huruf "U".
2. Postur tubuh lebih besar.
3. Warna bulu agak kusam dibandingkan dengan betina.
4. Saat bertengker jarak kaki lebih lebar.
5. Saat birahi sayap di buka
Demikian sekilas tentang perbedaan lovebird jantan dan betina menurut pengalam yang saya ketahui.
Terima Kasih Semoga Bermanfaat.
baca juga artikel tentang Cara mengatasi lovebird over birahi.
Silahkan Berkomentar Secara Bijak Dan Sesuai Bahasan Post.Terima Kasih.